on Rabu, 25 Juli 2012 | 0 komentar
Anda pasti pernah pada suatu ketika ingin memainkan sebuah lagu atau video di gadget milik anda. Namun apa yang terjadi, ternyata format filenya tidak didukung dan tentu saja akibatnya file tak bisa dimainkan. Sudah pasti yang ada adalah rasa kecewa dan bete.

Namun kemajuan teknologi mampu menolong anda dari suasana yang demikian. Karena dengan software konverter kita bisa mengubah format suatu audio ke format audio yang lain. Begitu pula halnya dengan video.

Misalnya saja anda mempunyai sebuah lagu dengan format AAC sedangkan gadget yang anda miliki tak mendukung format tersebut. Gadget tersebut hanya bisa memainkan file berjenis MP3. Maka dengan software konverter anda bisa melakukannya hanya dengan langkah mudah mengubah format dari AAC ke MP3.


Bagi anda yang ingin mendownload software ini secara gratis dan legal silahkan langsung menuju ke situs resminya di sini http://www.formatoz.com/download.html. Semoga bermanfaat buat anda.

0 komentar:

Posting Komentar